Harga Terbaru Dan Spesifikasi Evercoss
Elevate Y Power. Pada info harga
hp terbaru kali ini saya akan berikan informasi mengenai harga dan spesifikasi
smartphone, salah satu smartphone canggih dari vendor evercoss yang dibandrol
dengan harga 1 jutaan. Handphone ini merupakan handphone dengan spek premium
dengan dibekali CPU Quad core Mediatek dan memiliki kelebihan di segi
kameranya, handphone ini memiliki kamera sebesar 13MP yang tentu saja tidak
akan membuat anda ketinggalan untuk mengabadikan momen momen penting
keseharian. Selengkapnya mari kita ketahui spesifikasi dari evercoss elevate Y
Power yang berikut ini.
Sama
dengan pendahulunya winner y ultra yang telah dibahas sebelumnya handphone ini
juga memiliki bentang layar seluas 5 inci berteknologi IPS Capacitive
touchsreen, memiliki kepadatan layar hingga ~294 ppi pixel density. Dengan mengusung
layar lebar tersebut tentu memberikan kepuasan tersendiri dalam
pengoperasiannya, anda dapat dengan leluasa membuka berbagai konten maupun
menjalankan berbagai fitur multimedianya. Pada bagian system operasi sayangnya
masih menggunakan versi OS android yang agak tertinggal, v4.4 Kitkat namun
tetap mendapatkan support berbagai jenis aplikasi dari playstore.
Smartphone
yang dirilis pada tahun 2015 lalu ini didukung dengan kamera besar 13mp yang
dapat mengoptimalkan hasil jepretan anda karena juga dilengkapi dengan
autofocus, LED Flash, face detection dan juga HDR. Tentu ini jua merupakan
kelebihan ponsel ini yang didukung kamera beresolusi tinggi.
Pada
hardisk, evercoss elevate y power sendiri memfasilitasi ROM berukuran 8GB untuk
menampung banyak konten anda mulai dari music, foto dan sebagainya. Tentunya selain
itu anda juga dapat ekspansi lagi dengan microSD yang disupport hingga
kapasitas 32GB jadi anda tidak perlu takut kehabisan memory pada evercoss
elevate y power ini.
Yang
terakhir pada segi konektivitas, evercoss elevate y power memang belum support
jaringan 4G yang saat init tengah berkembang di Indonesia, namun anda tetap
dapat mengakses internet dengan kecepatan 3G, EDGE, mupun GPRS. Tidak ketinggan
fitur wifi dan Bluetooth tersedia di evercoss elevate y power. Dengan berbagai
kelebihan dibagian spesifikasi luar dalamnya, ponsel ini dijual dengan harga
cukup terjangkau 1 jutaan. Dengan harga Rp
1.015.000 anda sudah bisa membawa pulang dengan spek premium ini.
Loading...
0 komentar:
Post a Comment